Lembaga Kursus dan Pelatihan Kerja NETLOG GENERATION



Lembaga Kursus ini berdiri sejak tahun awal September 2003 yang didirikan di daerah Perkebunan PTPN-II Kebun Sawitseberang Kabupaten Langkat.


Memiliki VISI : Terwujudnya Masyarakat yang Mandiri dan Terampil Bidang IT.

Memiliki MISI : - Menciptakan Masyarakat yang kurang mampu dapat berwirausaha di Bidang IT.
(Sebagai Teknisi Komputer, Teknisi Handphone, Advertising Design)
- Mengembangkan Bakat para Pemuda Desa yang Masih Menganggur dan Tidak
Terampil Menjadi Seorang yang mampu Berwirausaha Mandiri.
- Menciptakan Generasi Berilmu dan Bermutu Menuju Masa Depan Gemilang.

LKP ini sudah memiliki warga belajar 748 orang hingga sekarang, yang dapat dirinci sebagai berikut :

Tahun 2003 - 2004 : 382 Orang
Tahun 2004 - 2005 : 120 Orang
Tahun 2005 - 2008 : 106 Orang
Tahun 2008 - 2011 : 148 Orang

Lihat Kisah Success Story Warga Belajar Klik Disini

Materi Program Pelatihan Kerja Netlog Generation

1. Program Design Grafis dan Animasi
2. Website dan Blogger
3. Teknisi Komputer dan Jaringan
4. Teknisi Handphone

Lembaga Sertifikasi Kompetensi (LSK-TIK)

Lembaga Sertifikasi Kompetensi Teknologi Informasi dan Komunikasi Klik disini